Judul : Resep Jajan Pasar|Aneka Kue Lumpur|Resep Kue Lumpur Kentang
link : Resep Jajan Pasar|Aneka Kue Lumpur|Resep Kue Lumpur Kentang
Resep Jajan Pasar|Aneka Kue Lumpur|Resep Kue Lumpur Kentang
Kue Lumpur Kentang
Bahan:
500 gr gula pasir
500 gr tepung terigu
1 kg kentang, kukus dan haluskan
200 gr margarin, lelehkan
5 btr kuning telur
4 btr putih telur
1 ltr santan
1 sdt vanili
1 sdt garam
200 gr kismis, untuk taburan
Cara membuat:
1. Kocok gula dan telur sampai putih dan mengembang (tidak perlu naik), masukkan garam dan vanili sambil terus dikocok.
2. Tuangi santan, aduk rata, masukkan kentang halus dan tepung terigu secara bertahap sambil tetap diaduk rata.
3. Terakhir, tuang mentega leleh, aduk rata.
4. Panaskan cetakan kue lumpur, poles mentega, tuangi adonan hingga 3/4 penuh, tutup, biarkan setengah matang lalu taburi kismis, tutup lagi, biarkan sampai matang. Angkat. Variasi taburan lain bisa menggunakan parutan keju, irisan nangka, cokelat meses, dan sebagainya.
Foto|Penulis: Fatmah Bahalwan
Sumber: Natural Cooking Club
Demikianlah Artikel Resep Jajan Pasar|Aneka Kue Lumpur|Resep Kue Lumpur Kentang
Sekianlah artikel Resep Jajan Pasar|Aneka Kue Lumpur|Resep Kue Lumpur Kentang kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Resep Jajan Pasar|Aneka Kue Lumpur|Resep Kue Lumpur Kentang dengan alamat link https://dapuratom.blogspot.com/2013/02/resep-jajan-pasaraneka-kue-lumpurresep.html
0 Response to "Resep Jajan Pasar|Aneka Kue Lumpur|Resep Kue Lumpur Kentang"
Posting Komentar